PORTALSUMBA.COM, LAMPUNG SELATAN – Dalam rangka membahas kemajuan Organisasi Ikatan Wartawan Online Indonesia Kabupaten Lampung Selatan, DPD IWO INDONESIA Lampung Selatan mengambil langkah langkah strategis yang di pandang perlu dengan melakukan Rapat Koordinasi (Rakor) yang di gelar setiap bulannya bersama jajaran anggota.
Rapat tersebut berlangsung di Sekretariat IWO Indonesia Lampung Selatan Desa Agom Kecamatan Kalianda Lampung Selatan. Selasa (21/02/2023)
Ketua IWO Indonesia Lampung Selatan, Hari Prasetyo Wibowo dalam rapat tersebut menyampaikan beberapa hal penting, dan sekaligus membahas program kerja jangka pendek IWO Indonesia Lampung Selatan Tahun 2023.
“Saya sampaikan ucapan terimakasih kepada rekan rekan .yang telah hadir .Sule Efendi bidang krja sama antar lembaga hadi Kusuma .seketaris nasuki. bidang pengembangan kopitensi jurnalis.edi Sunarto/Nurmayanti bidang olahraga seni dan budaya.wayan suyetame /Guntoro.bidang ekonomi dan usaha organisasi. dengan. menyisihkan waktu nya demi IWO INDONESIA Kabupaten Lampung Selatan, yang selalu senantiasa mendampingi dan mendukung program kerja yang telah dirumuskan secara musyarawah dalam Rapat pada hari ini, yang Insya Allah akan kita laksanakan secepatnya,”. Pungkas Hari Prasetyo Wibowo
Di katakannya, Organisasi IWO Indonesia dengan berlambangkan Rajawali Sakti serta di dukung dengan Jurnalis Terpercaya siap mengepakkan sayap di Bumi Ragom Mufakat Kabupaten Lampung Selatan, sebagaimana arahan dari Ketua Umum IWO INDONESIA Pusat NR. Icang Rahadian, SH. saat Menggelar Kongres dan HUT IWO INDONESIA ke -5 di Medan Sumatra Utara beberapa waktu yang lalu. (iwoilamsel)