PORTALSUMBA.COM, SBD – Kepala Desa Kahale, Kecamatan Kodi Blaghar, Kabupaten Sumba Barat Daya, Yohanes Rehi Diduga palsukan tanda tangan Ketua BPD di Desanya, Hingga ketua BPD merasa tidak profesional dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab sebagai kepala desa di desa Kahale, Dan memintanya agar ada transparansi mengenai anggaran dana Desa (ADD).
Kades Palsukan Tanda Tangan BPD Desa Kahale. Adanya dana desa (ADD) yang cair tahun anggaran 2023, Tanpa Sepengetahuan BPD desa Kahale kec. Kodi balaghar, Kabupaten Sumba barat daya, Ketua BPD angkat bicara.
Saat di konfirmasi Wartawan media portalsumba.com Melalui via telepon, Pada kamis 27 Juli 2023 malam, Ketua BPD Desa Kahale kecamatan kodi balaghar, Kabupaten Sumba barat daya.
Baca juga:Kasus Dugaan Korupsi Dana Desa, Kades Karya Tunggal Ditangkap!!
“Melky”Mengenai permasalahan adanya pencairan Dana desa di tahap 1 kepala desa tidak memberitahukan kepada saya selaku ketua BPD di desa kahale,”Ujar.
Saat di mintai keterangan lebih jelas, “Melky” Menjelaskan bahwa pencairan dana desa di tahap 1 tidak ada informasi sama sekali, Serta sepengetahuan dari pihak BPD termasuk tanda tangan pengajuan pencairan,” Terangnya.
Semenjak saya terlantik sebagai ketua BPD tidak di berikan Stempel sebagai ketua BPD, Dan saya kaget ketika kades kahale (Yohanis Rehi) meminta saya untuk menandatangani kwitansi penerimaan gaji BPD dengan jumlah, 500.000 (Lima ratus ribu rupiah) Sedangkan anggota BPD tidak diberikan sama sekali,”Pungkasnya.
Berdasarkan uraian diatas, pemalsuan tanda tangan termasuk ke dalam bentuk pemalsuan surat, dan seseorang yang melakukan pemalsuan tanda tangan apabila memenuhi semua unsur yang terdapat dalam Pasal 263 ayat (1) Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) dapat dikenai pidana dengan hukuman penjara selama-lamanya 6 (enam) tahun.
Sementara itu, Kepala desa kahale (Yohanis Rehi) saat di konfirmasi melalui via telpon berkali kali, Berkaitan dengan dugaan pemalsuan tanda tangan ketua BPD, Telah menolak panggilan via telepon dari awal media tersebut, Hingga berita ini di layangkan oleh pihak media.
Penulis//Jaka mere